Menu

Mode Gelap
Tingkatkan Status Gizi Bagi Sekolah Dasar, Program JAPFA for Kids Akan Hadir di Bintan Karantina Kepri Pastikan Kualitas Ikan Anggoli Segar Kembali Diekspor ke Hawai Polri Perluas Jangkauan SPPG, Siap Distribusikan Program MBG Gubernur Kepri Hadiri Tabligh Akbar Peringati Nuzulul Qur’an di Bintan Polresta Tanjungpinang Bersama Bhayangkari Gelar Bazar Murah Ramadan Karantina Kepri Periksa Ratusan Ton Biji Kakao Olahan Dari Kepri Tujuan Eropa dan Amerika

Lingga

Kadishub Minta Usulan Pembangunan Dermaga Di Musrenbang Provinsi Di Akomodir

badge-check


					Kadishub Minta Usulan Pembangunan Dermaga Di Musrenbang Provinsi Di Akomodir Perbesar

Lingga, Kepri.info – Dinas Perhubungan Kabupaten Lingga meminta pemerintah provinsi Kepri agar mengakomodir usulan yang di sampaikan dalam Musrenbang tingkat provinsi Kepri beberapa waktu yang lalu.

Hal ini di sampaikan pelaksana tugas Dinas Perhubungan Kabupaten Lingga Selamat, pada Selasa (09/04)di ruang kerjanya.

“Kita mengingatkan dalam Musrenbang di provinsi kemarin, banyak hal yang kita usulkan, seperti Usulan pembangunan dermaga serta Ponton dan juga lainya, kita minta ini di perhatikan dan menjadi atensi pihak provinsi Kepri,” katanya.

Selamat menekankan, pentingnya pembangunan fasilitas sepeti dermaga dan Ponton di wilayah Kabupaten Lingga karena daerah ini memang terdiri atas pulau-pulau .

“Pembangunan pasilitas dermaga sangat penting di sini, karena kita ini banyak sekali pulau-pulau. Selain itu dengan memperbanyakan pembangunan dermaga akan mempermudah tranportasi masyarakat dan dengan demikian pembangunan ini tentunya akan meningkatkan perekonomian,” jelasnnya lagi.

Agar tidak adanya tumpang tindih pengusulan pembangunan, baik di tingkat kabupaten maupun provinsi kepri, plt Kadishub Lingga ini memastikan apa yang sudah di usulkan di tingkat provinsi tidak akan lagi di anggarkan di Lingga.

” Apa yang kita usulkan di tingkat provinsi tidak akan kita usulkan lagi di Kabupaten. Hal ini agar tidak ada tumpang tindih anggaran dana pembangunan nanti,” tegas Selamat. (Kto)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Peringati HUT Polda Kepri ke-20, Polsek Daik Lingga Gelar Bakti Sosial Ramadhan Bersama Mahasiswa

4 Maret 2025 - 15:05 WIB

Personel Polres Lingga Kawal Kelancaran Pasar Tumpah Ramadhan 1446 H

2 Maret 2025 - 16:10 WIB

Sambut Ramadan 1446 H, Yayasan Melayu Cendikia Gelar Pawai Meriah di Lingga

27 Februari 2025 - 17:18 WIB

Satlantas Polres Lingga Perketat Patroli Malam, Cegah Balap Liar dan Kejahatan Jalanan

23 Februari 2025 - 14:09 WIB

Polsek Daik Lingga Gelar Silaturahmi dan Penyuluhan Kamtibmas di SMPN 3 Lingga

19 Februari 2025 - 14:32 WIB

Trending di Hukrim