Menu

Mode Gelap
Khitan Massal Baznas 2025, Ini Pesan Bupati Bintan untuk Generasi Penerus Bupati Bintan Tutup Turnamen Sepakbola Desa Kelong Cup VI, Ajak Pemuda Terus Berprestasi Lewat Olahraga Sat Lantas Sosialisasi Penerimaan Murid Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara di SMP Negeri 6 Tanjungpinang Jadwal Keberangkatan Kapal Ferry di Tanjungpinang 08 November 2025 Bappenas dan Pemprov Kepri Berencana Bangun Kantor Bersama, Untuk PMO Kejati Kepri dan Bank Mandiri Bangun Kerja Sama Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara

Kepri

Pemprov Kepri Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Rencangan Peraturan Daerah

badge-check


					Suasana Rapat Paripurna Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Kepri,  Selasa (3/6/2025). (Nzl) Perbesar

Suasana Rapat Paripurna Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Kepri, Selasa (3/6/2025). (Nzl)

TANJUNGPINANG, Kepri.info – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau menggelar rapat Paripurna Penyampaian Rencangan Peraturan Daerah tentang Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Kepri Tahun 2025-2029.

Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Kepulauan Riau, Selasa (3/6/2025).

Gubernur Kepri, Ansar Ahmad menyampaikan bahwa RPJMD Kepri Tahun 2025-2029 merupakan dokumen perencanaan pembangunan daerah yang akan menjadi acuan untuk 5 tahun kedepan.

“RPJMD ini disusun sesuai visi-misi Pemprov Kepri,serta berorientasi pada capaian tujuan pembangunan berkelanjutan,” ujarnya.

Ia juga menjelaskan bahwa RPJMD ini untuk memenuhi beberapa aturan perundangan yang diwajibkan untuk kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih.

“Selambat-lambatnya enam bulan, paling telat setelah dilantik, maka kita akan memenuhi itu, dan ini baru proses awal kedepan. Nanti ada pandangan praksi-praksi, kemudian nanti kita jawaban pemerintah. Dan di dalam dokumen itu juga kita sudah menetapkan target-target capaian,” ujarnya.

Ia juga menjelaskan akan tuangkan dan menggambarkan setiap tahun di Rancangan Kerja Permerintah Daerah (RKPD).

“Tujuannya, agar semua-semua target semaksimal mungkin bisa kita capai,” tutupnya. (Nzl)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Khitan Massal Baznas 2025, Ini Pesan Bupati Bintan untuk Generasi Penerus

8 November 2025 - 15:12 WIB

Bupati Bintan Tutup Turnamen Sepakbola Desa Kelong Cup VI, Ajak Pemuda Terus Berprestasi Lewat Olahraga

8 November 2025 - 14:06 WIB

Sat Lantas Sosialisasi Penerimaan Murid Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara di SMP Negeri 6 Tanjungpinang

8 November 2025 - 13:53 WIB

Jadwal Keberangkatan Kapal Ferry di Tanjungpinang 08 November 2025

8 November 2025 - 08:30 WIB

Bappenas dan Pemprov Kepri Berencana Bangun Kantor Bersama, Untuk PMO

7 November 2025 - 14:30 WIB

Trending di Kepri