Menu

Mode Gelap
Gubernur Ansar Resmi Lantik Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepri Ditlantas Polda Kepri Gelar Rakernis Fungsi Lalin, Ini Pesan Kapolda Kepri untuk Polantas Tahanan Rutan Kelas I Tanjungpinang Meninggal Dunia Setelah Olahraga Gubernur Ansar Lantik BPSK Batam Periode 2025-2030 Gubernur Kepri Serahkan Paritrana Award 2025 Berikut Perkiraan Cuaca BMKG Batam untuk Wilayah Kepri Hari Ini

Bintan

BIMO Berbagi Kebahagiaan di Rumah Bahagia Bintan

badge-check


					BIMO Berbagi Kebahagiaan di Rumah Bahagia Bintan Perbesar

 

Bintan, kepri.info – Komunitas Motor Bintan Island Max Owners (BIMO) berbagi kasih dan sayang bersama nenek dan kakek di Rumah Bahagia Bintan.

Ketua BIMO Taufik mengatakan, acara ini ajang silaturahmi dan bakti sosial serta berbagai kasih dan sayang bersama nenek kakek Rumah Bahagia Bintan.

“Kegiatan sosial ini pertama kali kami buat, karena komunitas BIMO ini baru enam bulan lalu berdiri dan terbentuk di Tanjungpinang,” ucapnya, Minggu (17/2).

Taufik menjelaskan, Kegiatan ini bentuk rasa sosial kita sesama manusia tanpa memandang latar belakang seseorang.

“Kita tak melihat latar belakang seseorang untuk berbagai, karena yang terpenting keikhlasan dan rasa kemanusiaan,” jelasnya.

Pihaknya minta kepada nenek dan kakek yang ada di rumah singgah tersebut, senantiasa terus menjaga kesehatan dengan berolahraga dan makan teratur.

Sementara di tempat yang sama pengurus Rumah Bahagia Bintan Mariani, mengatakan, pihaknnya terharu dan senang dengan kunjungan silaturahmi yang dilaksanakan oleh Komunitas Motor BIMO.

Ia katakan, dengan kesibukan yang di jalani oleh seluruh anggota BIMO masih sempat berbagi dan menguji rumah bahagia ini.

“Luar biasa yang di lakukan Bimo ini, meski tak sedarah dan sekandung dengan nenek dan kakek yang ada di sini, namun masih berbagi kebahagiaan dengan kita,” ungkapnya.

“Semoga club motor BIMO selalu kompak dan senantiasa berbuat baik dengan sesama,” harapannya.

(Jho)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Tinjau Pasar Murah, Bupati Bintan Pastikan Stabilitas Harga dan Daya Beli Masyarakat

3 November 2025 - 10:43 WIB

Perdana, Pemkab Bintan Gelar Dekranasa Night Run Bintan 5K

3 November 2025 - 10:32 WIB

Prioritaskan Tenaga Kerja Lokal, Bupati Roby Terima Penghargaan Tribun Batam Awards 2025

28 Oktober 2025 - 16:24 WIB

Pemkab Bintan Kirim 23 Honorer untuk Jadi PPPK Paruh Waktu

24 Oktober 2025 - 15:00 WIB

Bupati Roby Dorong Peran Ayah Lewat Gerakan Ayah Teladan Indonesia (GATI)

23 Oktober 2025 - 14:39 WIB

Trending di Bintan