Menu

Mode Gelap
Pahlawanku Teladanku, Kajati Kepri Serukan Semangat Juang dan Ketulusan Para Pahlawan Hafizha Buka Pelatihan Keterampilan Pembuatan Pastry Bagi UMKM Sektor Kuliner Pemkab Bintan Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional 2025 Satgas Pangan Polresta Tanjungpinang Lakukan Sidak Harga Beras untuk Jaga Stabilitas Pasar Hari Pahlawan 10 November, Ini 3 Nama Pahlawan Nasional Asal Kepri dan Jasa Perjuangannya Jadwal Keberangkatan Kapal Ferry di Tanjungpinang 10 November 2025

Head Line

Disdik Kepri Gelar OSN Tingkat SD Tahun 2017

badge-check


					Gelar OSN tingkat SD, Disdik yakin ada siswa wakili Kepri ke tingkat nasional Perbesar

Gelar OSN tingkat SD, Disdik yakin ada siswa wakili Kepri ke tingkat nasional

Gelar OSN tingkat SD, Disdik yakin ada siswa wakili Kepri ke tingkat nasional

Gelar OSN tingkat SD, Disdik yakin ada siswa wakili Kepri ke tingkat nasional

Tanjungpinang (Kepri.info) – Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kepri kembali menggelar Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tingkat Sekolah Dasar (SD) se-Provinsi Kepri.

OSN tingkat SD se-Kepri ini dibuka langsung oleh Kepala Disdik Kepri, Arifin Nasir di Hotel Aston Tanjungpinang, pada hari Selasa(4/4).

Arifin mengatakan bahwa kegiatan ini sebagai ajang penyaluran bakat dan minat para siswa serta menyaring para siswa guna mewakili Kepri diajang OSN tingkat nasional hingga internasional.

“Hal ini juga menjaring bibit unggul dan berprestasi guna disertakan di Internasional Mathematic dan Science Olimpiad (IMSO). Selain itu bisa menciptakan siswa SD atau MI yang berintelektual,emosial dan spritual sesuai norma agama,” ujarnya.

Semantara itu, Ketua Panitia OSN tingkat SD se-Provinsi Kepri, Sumantri Ardi, ST, MH mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari, dari tanggal 5 hingga 6 April 2017.

“OSN SD ini diikuti oleh 42 orang siswa SD atau MI se-Kepri. Dan pemenang akan mewakili Kepri tingkat nasional,” ungkapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Wagub Kepri Tekankan Soal Digitalisas Pada Seminar Nasional di Batam

7 November 2025 - 12:47 WIB

Polisi Tanjungpinang Lakukan Pengecekan dan Pengawasan Stabilitas Harga Beras

3 November 2025 - 15:22 WIB

2.200 Pelajar Meriahkan Gebyar Pelajar Pancasila 2025 di Tanjungpinang

3 November 2025 - 12:30 WIB

BKC Kepri Raih 5 Emas di Kejurnas Karate BKC 2025 Bandung

3 November 2025 - 10:45 WIB

Deputi Pemberdayaan Masyarakat Kemenko PM Sebut Sekolah Rakyat Sudah Ada 156 Unit

31 Oktober 2025 - 15:00 WIB

Trending di Kepri